Postingan

Ragam Penelitian Pendidikan

Gambar
BAB II PEMBAHASAN 2.1      Jenis Penelitian Berdasarkan Tujuan 1.     Penelitian eksploratif Penelitian eksplorasi adalah   jenis penelitian yang didasarkan untuk menemukan ilmu (pendidikan) dan masalah-masalah yang ditemukan melalui penelitian pendidikan dan masalah-masalah yang ditemukan melalui penelitian pendidikan benar-benar baru dan belum pernah diketahui sebelumnya. Penelitian eksplorasi   Bertujuan untuk mengungkap secara luas dan mendalam tentang sebab-sebab dan hal-hal yang mempengaruhi terjadinya sesuatu. Penelitian ini bertujuan untuk mencari ubungan-hubungan baru yang terdapat pada suatu permasalahan yang luas dan kompleks. [1] 2.     Penelitian pengembangan Penelitian pengembangan adalah jenis penelitian yang dilaksanakan untuk mengembangkan ilmu (pendidikan) yang telah ada. Penelitian dilakukan untuk mengembangkan, memperdalam, atau memperluas ilmu (pendidikan) yang telah ada. Penelitian pengembangan bertujuan untuk menemukan dan mengembangkan sua